Langsung ke konten utama

Praktik Kerja Bangunan : batu dan beton

SILABUS

 

1.      Identitas Mata Kuliah

Nama Mata Kuliah                     :  Praktik Kerja Bangunan I

Nomor Kode                                :  TC206

Jumlah sks                                  :  2

Kelompok MK                             :  MKK Prodi

Program Studi/ Program           :  Teknik Sipil / D-3

Status mata kuliah                     :  Wajib

Prasyarat                                    : Konstruksi Bangunan, Bahan Bangunan,

                                                         K3 & Hukum Ketenagakerjaan

Dosen                                          :  --

 

2.      Tujuan

Setelah pembelajaran mata kuliah Praktik Kerja Bangunan I ini, maka mahasiswa mampu memahami dan menjelaskan prinsip-prinsip dalam praktik kerja batu/beton, mahasiswa terampil dalam melakukan pengukuran (stake out) di lokasi pekerjaan bangunan, mahasiswa terampil dalam melakukan praktik kerja batu dan beton sederhana.

 

3.      Deskripsi Isi

Perkuliahan Praktik Kerja Bangunan I berisi tentang Pengertian Kerja batu dan beton sederhana, Peralatan dan bahan-bahan yang digunakan, Pengukuran dan pematokan dengan konstruksi bouwplak/papan ukur, Pekerjaan pasangan pondasi batu kali, Pekerjaan pasangan dinding setengah bata, Pekerjaan plesteran dan acian, Pekerjaan pasangan keramik lantai dan dinding, Pekerjaan pasangan beton bertulang (bekisting, pembesian dan pengecoran beton).

 

4.      Pendekatan Pembelajaran

Ekspositori dan Inkuiri

·      Metode   : Ceramah, Diskusi dan Praktik kerja lapangan.

·      Tugas     : Observasi lapangan (studi banding)

·      Media      : Whiteboard / Chalkboard

                            Job sheet / Kertas Kerja

                            Peralatan Praktik kerja batu dan beton

 

5.      Evaluasi

Bobot penilaian kemampuan atau keberhasilan belajar didasarkan pada :

  1. Kehadiran 75 % dari keseluruhan kegiatan tatap muka dan berpartisipasi aktif dalam praktik kerja lapangan
  2. Tugas Individual dan Tugas Kelompok
  3. Ujian Akhir semester (UAS)

 

6.      Rincian Materi Perkuliahan Tiap Pertemuan

Pertemuan 1                : Pengertian Kerja batu dan beton sederhana

Pertemuan 2                :  Peralatan dan bahan-bahan yang digunakan

Pertemuan 3                : Pengukuran dan pematokan dengan konstruksi bouwplak/papan ukur

Pertemuan 4                : Pekerjaan pasangan pondasi batu kali

Pertemuan 5                : Pekerjaan pasangan dinding setengah bata lurus

Pertemuan 6                : Pekerjaan pasangan dinding setengah bata tipe L

Pertemuan 7                : Pekerjaan pasangan dinding setengah bata tipe T

Pertemuan 8                : Pekerjaan pasangan dinding setengah bata tipe persilangan

Pertemuan 9                : Ujian Tengah Semester (UTS)

Pertemuan 10              : Pekerjaan plesteran dan acian

Pertemuan 11              : Pekerjaan pasangan keramik lantai

Pertemuan 12              : Pekerjaan dinding

Pertemuan 13              : Pekerjaan bekisting, pembesian dan pengecoran beton)

Pertemuan 14              : Pekerjaan pembesian

Pertemuan 15              : Pekerjaan pengecoran beton

Pertemuan 16              : Ujian Akhir Semester (UAS)

 

7.      Daftar Buku    

  1. Buku Utama :  -

 

  1. Referensi :

·         Heinz Frick (1981) Ilmu Konstruksi Bangunan Kayu Yogyakarta: Kanisius

·         Supribadi, I K. (1996). Konstruksi Bangunan A dan B. Bandung: Armico

·         PPPGT (1990). Petunjuk praktik kerja batu beton.

·         Subarkah, Iman (1990) KonstruksiBangunan Gedung. Bandung: Idea Dharma

·         Sumadi (1977) Konstruksi Bangunan Gedung-gedung I dan II. Bandung : ITB

Komentar



























Info Lain:

Pogot Skyhouse Surabaya - Harga Perdana 399 Juta 🌟

Ahsana Property Syariah


Didukung oleh: - Suwur - Tenda Suwur - OmaSae - Blogger - JayaSteel - Global Mulia Perkasa - Grosir Sandal - AhsanaPro - Kuliner Suwur - Ahsana Property -

Informasi Perumahan Syariah :Afandi: 0812 3333 6118 (WA) : Faizah: 0858 0666 1138 (WA) :

Rumah Islami